Thursday, November 15, 2018

Membuat comment box blogger embed

Comment box blogger yang orgi kok kayaknya terkesan kurang bonafit ya. Nggak kayak punya WP, sudah ada pada bagian bawah postingan (embed). Tapi nanti dulu, blogger bisa kok bikin yang kayak gituan, berikut caranya.

Terlebih dahulu kamu harus sign in ke blogger in draft, terus cari Settings - Comment - Comment Form Placement : pilih/klik : Embedded below post. Jangan lupa SAVE SETTINGS.

Lanjut ke Layout - Edit HTML - Expand widget templates -: cari tag dibawah ini (Ctrl F):

<p class='comment-footer'>
<b:if cond='data:post.allowComments'>
<a expr:href='data:post.addCommentUrl' expr:onclick='data:post.addCommentOnclick'>
<data:postCommentMsg/></a>
</b:if>
</p>


Kemudian ganti semuanya dengan kode dibawah ini:

<p class='comment-footer'>
<b:if cond='data:post.embedCommentForm'>
<b:include data='post' name='comment-form'/> <b:else/>
<b:if cond='data:post.allowComments'>
<a expr:href='data:post.addCommentUrl' expr:onclick='data:post.addCommentOnclick'>
<data:postCommentMsg/></a>
</b:if> </b:if>
</p>

Save Template selesai. Ambilnya dari sini

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Membuat comment box blogger embed

  • Tips membuat loading blog lebih cepat...for newbieCepatnya blog loading sangat penting untuk menarik lebih banyak pembaca. Jika loading lambat, maka blog akan ditinggalkan pembaca sebelum sempat membacanya. Tips2 beriku ...
  • Integrated Google SE for blog containMesin Google buat nyari isi blog sekarang sudah terintegrasi dengan blogger. Tetapi tidak dalam blogger yang sekarang. Harus sign in dulu ke blogger in draft.Seperti bia ...
  • Multiple YM aktif secara bersamaanBuat yang belum tahu, lebih dari 1 YM bisa diaktifkan secara bersamaan. Standarnya kan hanya 1 saja yang bisa login. Jika ingin login dengan ID lain maka ID yang sebelum ...
  • Mengganti FaviconBuat yang belum tahu (habis aku yakin banyak yang sudah tahu), favicon adalah icon yang ada dipangkal URL. Pada blogger iconnya ini: , sedangkan blogku ini sudah bebera ...
  • Toggle (lihat/sembunyikan) blogger navbarPada umumnya, template2 baru untuk blogger menghilangkan nav-bar paling atas, tetapi sebetulnya Blogger tidak merekomendasikan hal tersebut. Baik Blogger maupun Google a ...

0 comments:

Post a Comment